Dua buah persegi panjang masing masing berukuran 12 cm × 18 cm dan 9 cm × 15 cm,apakah kedua persegi panjang itu sebangun?
A.Perbandingan panjang sisi kedua bangun tersebut.
12 per 9 = 4 per 3
b.Perbandingan lebar kedua bangun tersebut.
18 per 15 = 6 per 5
Dengan demikian,sisi-sisi yang bersesuaian dari kedua bangun teesebut mempunyai perbandingan yang tidak sama.
Jadi,dapat dikatakan bahwa 2 persegi itu tidak sebangun.