dua buahlingkaran dengan perbandingan jari-jari=1:3.jika panjang garis singgung persekutuan dalam 16 cm dan jarak kedua pusat lingkaran 20cm,tentukan panjang jari² lingkaran yang kecil

Posted on

dua buahlingkaran dengan perbandingan jari-jari=1:3.jika panjang garis singgung persekutuan dalam 16 cm dan jarak kedua pusat lingkaran 20cm,tentukan panjang jari² lingkaran yang kecil

R1 / r2 = 1/3
r2 = 3r1

Kita geser gris singgung tsb shgga titik singgung pd lingkaran pertma berimpit dgn titik pusatnya dan terbentuklah segitiga siku2 dng pnjang sisi miringnya adalah jarak 2 lingkaran tsb
20^2 = 16^2 + (r2 + r1)^2
400 = 256 + (3r1 + r1)^2
(4r1)^2 = 400 – 256 = 144 = 12^2
4r1 = 12
r1 = 12/4 = 3

Jadi pajang jari2 lingkaran kecil adalah 3 cm

Semoga membantu dan mudah dipahami
#FunWithMath