dua muatan A dan B terpisah sejauh r. gaya tolak antarkeduanya sebesar X newton. setelah jarak keduanya diubah, gaya tolak menjadi 5 kali semula . apakah jenis kedua muatan tersebut
Jawaban Terkonfirmasi
Karena gayanya adalah tolak menolak, maka jenis kedua muatan adalah sama. A dan B adalah muatan negatif atau A dan B adalah muatan positif
Jawaban Terkonfirmasi
Berdasarkan Hk.Coloumb bahwa jika terdapat dua muatan yang saling tolak menolak maka dua muatan tersebut sejenis (keduanya proton atau keduanya elektron). Karena besarnya gaya coloumb juga dipengaruhi oleh kuadrat jarak maka semakin dekat jarak kedua muatan akan menyebabkan gaya coloumb semakin besar.