dua puluh sifat wajib bagi allah swt dikelompokan menjadi 4 bagian,tulis keempat bagian tersebut dan sebutkan sifat sifat yang ada di dalamnya!​

Posted on

dua puluh sifat wajib bagi allah swt dikelompokan menjadi 4 bagian,tulis keempat bagian tersebut dan sebutkan sifat sifat yang ada di dalamnya!​

Bismillahirohmanirohim

● 20 sifat wajib bagi Allah dikelompokkan menjadi 4 diantaranya;

1. sifat nafsiyah, yaitu sifat yang berhubungan dengan Dzat Allah. Sifat nafsiyah adalah sifat wajib yang nomor satu atau wujud .

2. sifat salbiyah yaitu sifat yang meniadakan ada nya sifatnya sebaliknya sifat salbiyah ada 5 yaitu sifat wajib Allah dari no 2 sampai no 6 seperti qidam , baqa , Mukhallafatul lilhawaditsi , qiyamuhu binafsihi , dan wahdaniyah .

3. sifat ma'ani yaitu sifat-sifat yang abstrak yang ada pada Allah sifat ma'ani ada 7 yakni sifat wajib Allah yang nomor 7 sampai nomor 13. Seperti ; qudrat , iradad , ilmun , hayat , sama ' , bashar , kalam .

4. sifat maknawiyah yaitu kerajinan kerajinan dari sifat ma'ani seperti maknawiyah tidak dapat berdiri sendiri sebab setiap ada sifat ma'ani tentu ada sifat maknawiyah sifat ini sama jumlahnya dengan sifat ma'ani yakni nomor 14 sampai nomor 20 seperti ; muridan , aliman , hayyan , sami 'an , bashiran , mutakalliman .

Detail jawaban

materi pelajaran ; Aqidah Ahkhlak

kelas ; 1sma

bab ;Beriman kepada Allah swt dan sifat sifatnya

______♧BRAINLY ♧______