Element element parlementer dalam sistim pemerintahan terlihat pada

Posted on

Element element parlementer dalam sistim pemerintahan terlihat pada

Parlemen sangat kuat, sehingga dapat menjatuhkan Perdana Menteri (Kepala pemerintahan) apabila tidak sesuai /tidak sejalan dengan Parlemen.

Kepala Pemerintahan dipegang oleh Perdana Menteri (biasanya Partai yang menang dalam Pemilu)

Sistem pemerintahan Parlementer adalah:
sistem pemerintahan di mana parlemen memiliki peran penting dalam pemerintahan.
Pada sistem parlementer, kepala negara dan kepala pemerintahan terpisah. Menteri
dalam kabinet pada pemerintahan Parlementer diangkat oleh dan bertanggung jawab
kepada Parlement.

Negara dengan sistem Parlementer memiliki Kepala Pemerintahan
yang ditunjuk oleh parlemen, biasanya dengan gelar Perdana Menteri, namun
negara seperti Jerman memiliki kepala pemerintahan dengan gelar Kanselir.
Umumnya yang dipilih adalah wakil atau pemimpin dari partai terbesar di
parlemen.