Enzim yang berfungsi mengubah amilum menjadi glukosa dihasilkan oleh organ yang ditunjukkan nomor ….

Posted on

Enzim yang berfungsi mengubah amilum menjadi glukosa dihasilkan oleh organ yang ditunjukkan nomor ….

Jawaban Terkonfirmasi

Soal :

Enzim yang berfungsi mengubah amilum menjadi glukosa dihasilkan oleh organ …..

Jawaban:

Mulut dan Pankreas

Penjelasan:

Enzim yang merombak amilum disebut amilase.Amilase di hasilkan oleh :

  • Mulut  ⇒  Karbohidrat mengalami pencernaan enzimatis pada mulut melalui enzim ptialin atau amilase yang merombak amilum (polisakarida) menjadi maltosa (disakarida)
  • Kelenjar pankreas  ⇒ menghasilkan getah pankreas yang mengandung amilase.

===========================""YY""===================

Detail Jawaban ;  

• Kelas : 8

• Mapel : BIOLOGI

• Bab     : 7

• Materi : Sistem Pencernaan Manusia  

• Kode : 8 . 4 . 7

Kata Kunci :

Enzim, Amilum, Amilase, Karbohidrat