evaluasi yang diarahkan untuk melihat hasil program yang akan dicapai sebagai dasar untuk menentukan keputusan akhir,diperbaiki,dimodifikasi,ditingkatkan atau dihentikan adalah pengertian dari

Posted on

evaluasi yang diarahkan untuk melihat hasil program yang akan dicapai sebagai dasar untuk menentukan keputusan akhir,diperbaiki,dimodifikasi,ditingkatkan atau dihentikan adalah pengertian dari

Jawaban Terkonfirmasi

Evaluasi pembelajaran adalah suatu proses perbandingan dan pengukuran dari hasil kegiatan belajar mengajar. Berdasarkan sasarannya, evaluasi pembelajaran dibedakan menjadi beberapa macam, salah satunya yaitu evaluasi hasil atau produk. Evaluasi hasil atau produk adalah evaluasi yang diarahkan untuk melihat hasil program yang akan dicapai sebagai dasar untuk menentukan keputusan akhir, diperbaiki, dimofikasi, ditingkatkan atau dihentikan.

Penjelasan:

  • Berdasarkan tujuannya, evaluasi pembelajaran dibedakan menjadi beberapa jenis yaitu sebagai berikut :
  1. Evaluasi diagnostik, adalah evaluasi yang dilakukan untuk menelaah kelemahan seorang siswa beserta faktor penyebabnya.
  2. Evaluasi selektif adalah evaluasi yang dilakukan untuk memilih orang yang sesuai denga kriteria program kegiatan tertentu
  3. Evaluasi formatif adalah evaluasi yang dilakukan untuk memperbaiki kegiatan belajar dan mengajar
  • Berdasarkan sasarannya, evaluasi dikelompokkan menjadi beberapa jenis yaitu sebagai berikut :
  1. Evaluasi outcom adalah evaluasi yang dilakukan untuk mengetahui hasil belajar siswa
  2. Evaluasi input adalah evaluasi yang dilakukan untuk mengetahui sumber daya atau strategi yang digunakan untuk mencapai suatu tujuan
  3. Evaluasi proses adalah evaluasi yang dilakukan untuk melihat proses pelaksanaan baik mengenai kelancaran proses, faktor pendukung atau faktor penghambat yang muncul dalam pelaksanaan suatu proses
  4. Evaluasi hasil atau produk

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang evaluasi pembelajaran : brainy.co.id/tugas/269045

Detil JAwaban

Kelas : IX (SMP)

Mapel : Bahasa Indonesia

Bab : Kritik

Kode : 9.1.5

Kata kunci : evaluasi pembelajaran