Faktor yang mempengaruhi individu untuk merencanakan kariernya adalah …..

Posted on

Faktor yang mempengaruhi individu untuk merencanakan kariernya adalah …..

Jawaban:

. Faktor-Faktor yang mempengaruhi Perencanaan KarirMenurut Winkel dan Sri Hastuti 2004: 647-655 menyatakan bahwa perkembangan karir dan perencanaan karir seseorang dipengaruhi oleh faktor internal dan eksternal. Berikut ini adalah penjelasan lebih lanjut mengenai faktor yang berpengaruh dalam perencanaan karir seseorang: a. Faktor Internal Faktor Internal merupakan faktor yang bersumber dari dalam diri individu. Faktor Internal yang mempengaruhi perencanaan karir seseorang antara lain sebagai berikut: 1 Nilai-nilai Kehidupan Nilai-nilai kehidupan yaitu ideal-ideal yang dikejar oleh seseorang dimana pun dan kapan pun. Nilai-nilai ini menjadi pedoman, pegangan dalam hidup sampai tua, dan sangat menentukan bagi gaya hidup seseorang. Nilai-nilai kehidupan yang dianut oleh individu berbeda-beda, akibatnya pemilihan jabatan bagi seseorang biasanya menyesuaikan dengan nilai yang dianutnya. 2 Taraf Intelegensi Taraf intelegensi yaitu taraf kemampuan seseorang untuk mencapai prestasi-prestasi yang di dalamnya berfikir memegang peranan, dalam mengambil suatu keputusan mengenai pilihan jabatan. Tinggi rendahnya taraf intelegensi 27 yang dimiliki seseorang mempengaruhi tingkat keefektifan perencanaan karir. 3 Bakat Khusus Bakat khusus merupakan kemampuan yang menonjol di suatu bidang ketrampilan, atau bidang kesenian. Bakat khusus akan menjadi bekal untuk memilih pekerjaan yang selaras dengan bakat yang dimilikinya berkecenderungan senang dan puas dalam menekuni pekerjaannya. Akan tetapi, bakat khusus yang dimiliki tidak memberi jaminan bahwa dia pasti akan berhasil dengan baik dalam jabatannya yang dipilih. 4 Minat Minat merupakan kecenderungan yang agak menetap pada seseorang untuk merasa tertarik pada suatu bidang tertentu dan merasa senang mendalami kegiatan yang berkaitan dengan bidang itu. Orang yang berminat tetapi tidak memenuhi tuntutan kualifikasi dalam hal taraf intelegensi dan profil kemampuan khusus, kiranya tidak dapat diharapkan akan berhasil

Penjelasan:

.