fetih mendaki bukit yang tingginnya 35 meter diatas permukaan air laut. pada saat yang sama alif menyelam sejauh -22 meter dari permukaan air laut. berapakah jarak antara fatih dengan alif?

Posted on

fetih mendaki bukit yang tingginnya 35 meter diatas permukaan air laut. pada saat yang sama alif menyelam sejauh -22 meter dari permukaan air laut. berapakah jarak antara fatih dengan alif?

Jawab:

jarak antara fatih dengan alif adalah = 57 meter

Penjelasan dengan langkah-langkah:

fetih berada di atas permukaan air laut setinggi 35 meter (positif)

alif menyelam sejauh -22 meter dibawah air laut (negatif)

jarak diantara mereka adalah jumlah nilai antara -22 dan 35