Gambar peta kabupaten bangli beserta dengan keterangannya
Kabupaten Bangli adalah salah satu kabupaten yang terletak di provinsi Bali dengan letak astronomis pada 08°08’30” LS – 08°31’07” LS dan 115°13’43” BT – 115°27’24” BT. Luas wilayah Kabupaten Bangli secara keseluruhan adalah 520,81 km² atau sekitar 9,24% dari luas Pulau Bali. Kabupaten Bangli tidak memiliki kawasan pantai.
Untuk peta Kabupaten Bangli dan keterangannya dapat dilihat pada lampiran ya.
Semoga jawabannya cukup membantu! 🙂
———————————-
Pelajari lebih lanjut
Yuk, pelajari juga materi lainnya!
1. Komponen peta
2. Bentuk simbol peta
————————-
Detil jawaban
Kelas: 12 SMA
Mapel: Geografi
Bab: Pemanfaatan Peta, Penginderaan Jauh dan SIG
Kode: 12.8.3
Kata kunci: gambar peta Kabupaten Bangli, peta administratif Kabupaten Bangli