Gaya sebesar 100 Newton bekerja tegak lurus pada sebuah bidang datar seluas 2 cm² tentukanlah besarnya tekanan yang ditimbulkan

Posted on

tolong di kasih jalan kak​

Gaya sebesar 100 Newton bekerja tegak lurus pada sebuah bidang datar seluas 2 cm² tentukanlah besarnya tekanan yang ditimbulkan

F = 100 N

A = 2 cm²

A = (2 ÷ 10.000) m²

A = 0,0002 m²

tekanan

P = F/A

P = 100 N/0,0002 m²

P = 100/0,0002

P = 500.000 N/m²