Harga sebuah buku sama dengan hrga 2 buah pensil, sedangkan harga 3 buah buku dan 4 buah pensil Rp. 35.00,00. Dewi membeli 3 buah buku dan sebuah pensil jika dewi membayar dengan uang nominal Rp. 20.000,00 maka dewi mendapat pengembalian sebesar
Penjelasan dengan langkah-langkah:
misal:
- buku = x
- pensil = y
Harga sebuah buku sama dengan hrga 2 buah pensil
- pers (1) : x = 2y
harga 3 buah buku dan 4 buah pensil Rp. 35.000
- pers (2) : 3x + 4y = 35.000
subtitusi pers (1) ke pers (2)
- 3x + 4y = 3500
- 3(2y) + 4y = 3500
- 6y + 4y = 3500
- 10y = 3500
- y = 3500/10
- y = 350
subt y=350 ke pers (1)
- x = 2y
- x = 2× 350
- x = 700
Dewi membeli 3 buah buku dan sebuah pensil
belanja Dewi adalah
- 3x + y = (3×700) + 350
- = 2.100 + 350
- = 2.450
membayar dengan uang 20.000
- kembalian = 20.000 – 2.450 = 17.550