Hasil dari 107 × (-15) × 28 adalahtuliskan jawaban dan penjelasannyamohon di jawab cepat

Posted on

Hasil dari 107 × (-15) × 28 adalahtuliskan jawaban dan penjelasannyamohon di jawab cepat

Hasil dari 107 × (-15) × 28 adalah -44.940

Penyelesaian!

ㅤ107 × (-15) × 28 → Kerjakan dari kiri

= -1.605 × 28

= -44.940

Pembahasan!

  • Jika dalam suatu operasi hitung bilangan terdapat operasi dalam kurung (ㅤ), maka didahulukan
  • Jika dalam suatu operasi hitung bilangan terdapat operasi ×, ÷, +, –. Maka dahulukan perkalian lalu pembagian

Contoh Lain!

ㅤ» 5 ÷ 2 × 5 + 4

ㅤ= 5 ÷ (2 × 5) + 4

ㅤ= 5 ÷ 10 + 4

ㅤ= 0,5 + 4

ㅤ= 4,5

ㅤ» 5 ÷ 5 × 4

ㅤ= 1 × 4

ㅤ= 4

ㅤ» 5 × 4 + (10 ÷ 2)

ㅤ= 5 × 4 + 5

ㅤ= 20 + 5

ㅤ= 25

Penjelasan dengan langkah:

107 × (-15) × 28

= -1.605 × 28

= -44.940 ꪜ