Hasil dari -42 : (-3) = ?
Jawab:
14
Penjelasan dengan langkah-langkah:
(-) : (-) = (+)
Maka :
-42 : (-3)
= 42 : 3
= 14
Jawaban:
14
Penjelasan dengan langkah-langkah:
pertama-tama bagi dulu 42 : 3 dan jawabannya adalah 14. kemudian, perhatikan angka negatif positifnya. jika keduanya negatif atau jika keduanya positif maka hasilnya positif. jika 2 angka itu berbeda tandanya, maka hasilnya negatif