Hidup, jodoh dan mati itu telah ditetapkan sejak zaman azali, hal ini termasuk takdir …..

Posted on

Hidup, jodoh dan mati itu telah ditetapkan sejak zaman azali, hal ini termasuk takdir …..

Jawaban:

Hidup, mati telah ditetapkan sejak zaman azali, hal ini termasuk takdir :

Mubram

Penjelasan:

Takdir terbagi menjadi dua yaitu

1. Takdir mu'allaq yang kaitannya dengan ikhtiar atau usaha seseorag, dan usaha dari orang tersebut mempengaruhi qadar.

2. Takdir Mubram adalah takdir yang terjadi pada makhluk yang tidak dapat diusahakan atau diubah melalui usaha manusia.

sebagai contoh setiap manusia lahir berbentuk bayi, anak-anak lalu remaja, tua dan akhrnya meninggal dan tidak ada satu orangpun yang menolak proses tersebut.

Pelajari lebih lanjut

arti qadha dan qadar       brainly.co.id/tugas/5679437

5 contoh qadha dan qadar   brainly.co.id/tugas/1798141

——————————————————————————————————-

Detail Jawaban

Kelas       : 12 – SMA

Mapel      : PAI

Bab          : Qadha dan qadar

Kode        : –

Kata kunci : Qadha, qadar, Takdir mubram, takdir mu'allaq

Jawaban:mubram

Penjelasan:termasuk takdir mubram