Himpunan penyelesaian dari pertidak samaan 3(× – 3) < 4(×+6) adalah
semoga membantu dan saya harap jawabannya benar
Langkah 1:
Hilangkan tanda kurungnya (maksudnya di kali)
3(x-3)<4(x+6)
3x-9 <4x+24
Langkah 2:
Pindahkan ruasnya dan sederhanakan
3x-9 < 4x+24
3x-4x< 24+9
-x < 33
Langkah 3:
Karena variabelnya minus maka kalikanlah -1
Dan ubahlah tanda pertidaksamaannya menjadi lebih dari
-x<33
x >-33
Jadi himpunan penyelsaiannya:
x={-32,∞}
Catt:
∞=tak terhingga
Maaf kalo salah atau di jawabannya ada salah penulisan.
Semoga benar!