Himpunan penyelesaian pertidaksamaan 6×+3≤4×+9 adalah​

Posted on

Himpunan penyelesaian pertidaksamaan 6×+3≤4×+9 adalah​

Himpunan Penyelesaian dari Pertidaksamaan 6x + 3 ≤ 4x + 9 adalah Hp : { x ≤ 3 }

Pembahasan

Pertidaksamaan Linear Satu Variabel (PtLSV) adalah Pertidaksamaan yang memiliki satu variabel dan pangkat variabel tertinggi adalah 1.

Cara Penyelesaian

  • Pisahkan konstanta dengan peubah
  • Bila berpindah ruas, tanda menjadi berlawanan

..

Dari penjelasan tersebut mari selesaikan soal berikut.

Diketahui :

6x + 3 ≤ 4x + 9

Ditanya :

Himpunan Penyelesaian ?

Jawab :

6x + 3 ≤ 4x + 9

6x – 4x ≤ 9 – 3

2x ≤ 6

x ≤ 6/2

x ≤ 3

Jadi, Himpunan Penyelesaiannya adalah Hp : { x ≤ 3 }.

..

Pelajari Lebih Lanjut

..

==========================

Detail Jawaban

Kelas : 7

Mapel : Matematika

Materi : Persamaan dan Pertidaksamaan Satu Variabel

Kode soal : 2

Kode kategorisasi : 7.2.6

Kata Kunci : PtLSV, Pertidaksamaan, linear, satu, variabel