Hitunglah percepatan dialami oleh sebuah benda yang dikenai dua gaya yang ayahnya berlawanan, gaya pertama 50 nh ke kiri dan gaya ke dua 60 N ke kanan (massa benda 10 kg)

Posted on

Hitunglah percepatan dialami oleh sebuah benda yang dikenai dua gaya yang ayahnya berlawanan, gaya pertama 50 nh ke kiri dan gaya ke dua 60 N ke kanan (massa benda 10 kg)

Jawaban Terkonfirmasi

Dinamika Partikel
menentukan percepatan benda jika diketahui massa dan resultan gaya

Diketahui
F1 = 60 N
F2 = -50 N
m = 10 kg

Ditanya
Percepatan a = ?

Jawaban

a = ∑F / m
a = (60 – 50) / 10
a = 1

maka percepatannya adalah 1 m/s²

Semoga jelas dan membantu

Dik : F1 = 50N
         F2 = 60N
         massa = 10 kg

Dit : a=…..?

Penyelesaian
Hukum Newton II :
F= a.m
a=F/m
kedua gaya berlawanan arah maka hitunglah resultannya dengan pengurangan
Fresultan = 50 – 60
                 =10 ke kiri
a= 10/10
  = 1m.s.-2 ke arah kiri

maaf kalau salah,,,