Hitunglah volume tabung dengan :
Diameter : 28 cm
Tinggi : 25 cm
Jawaban:
hitung terlebih dahulu luas alasnya, yaitu lingkaran.. jika diameternya 28cm, maka jari-jarinya 28/2=14…rumus luas lingkaran : π×r²
= 22/7×14²
=22/7×196
=616cm²
sekarang, luas alas×tinggi
616×25 = 15.400cm³
jadi, volume tabung tersebut adalah 15.400cm³
semoga bermanfaat