Hormon relaksin merupakan salah satu hormon yang penting bagi proses persalinan secara normal. Hormon ini berfungsi untuk mepunakkan serviks dan meponggarkan tulang pinggul sehingga memudahkan pengeluaran janin. Berdasarkan pernyataan tersebut, apakah hormon relaksin akan tetap diproduksi apabila proses persalinan dilakukan secara caesar? Jelaskan! mohon bantuannya kakak
Jawaban:
hormon tersebut tetap diproduksi walaupun terjadi opersi sesar. karena hormon tersebut tidak hanya berguna pada saat melahirkan tetapi berfungsi agar rahim tidak berkontraksi dan agar bayi tidak lahir prematur.