Hubungan apa yang terjadi antara sistem komputer, teknologi perangkat komputer , sistem bilangan dan format data??

Posted on

Hubungan apa yang terjadi antara sistem komputer, teknologi perangkat komputer , sistem bilangan dan format data??

┏━━━━━━༻.ĸнa.༺━━━━━━┓

 mathbb{✤-SISTEM:KERJA:KOMPUTER-✤}

┗━━━━━━━━━━━━━━━━━┛

━━━━━━━━━━━━━━━━━━━

Sistem komputer adalah sistem yang berfungsi untuk memproses data yang melibatkan sistem bilangan dan format data menggunakan teknologi perangkat komputer. (Jadi sistem ini dikerjakan oleh perangkat teknilogi komputer)

━━━━━━━━━━━━━━━━━━━

PEMBAHASAN

❃ Sistem Komputer

  • Sistem komputer adalah sistem yang berfungsi untuk memproses data yang diterima dari data yang sudah dimasukan melalui perangkat keras. Sistem ini akan di proses dalam perangkat lunak yang terdapat dalam komputer.
  • Sistem komputer terdapat 3 bagian/proses saat menerima data/informasi yaitu : input, proses, output.

❃ Sistem Bilangan dan Format Data

  • Sistem bilangan adalah nilai yang digunakan dalam sistem komputer. Nilai ini dapat berupa angka(integer), huruf(string) dan desimal.
  • Sistem bilangan digunakan dalam sistem hitungan agar komputer dapat tetap bekerja sesuai dengan data yang sudah diterima oleh komputer.
  • Format data adalah pengaturan data ke dalam bentuk yang dapat diterima oleh komputer.

❃ Teknologi Perangkat Komputer

  • Perangkat komputer berfungsi untuk menerima, memproses, dan memberikan hasil dari data yang harus diselesaikan.
  • Ingat bahwa perangkat komputer dan sistem komputer berbeda. Kalau sistem komputer adalah sistemnya sedangkan perangkat komputer adalah 'alat' yang bekerja untuk memproses data di dalam sistemnya.
  • Perangkat komputer terbagi menjadi 2 yaitu : perangkat keras dan perangkat lunak.
  • Perangkat keras adalah alat yang dapat disentuh oleh kita di dunia nyata contohnya adalah : printer, mouse, layar monitor.
  • Perangkat lunak adalah program yang digunakan dalam komputer, perangkat lunak ini biasanya dapat berupa applikasi ; contohnya adalah : Internet browser (seperti chrome, google, dll)

━━━━━━━━━━━━━━━━━━━

PELAJARI LEBIH LANJUT

1. Interaksi perangkat keras dan perangkat lunak

brainly.co.id/tugas/38621398

2. Keterkaitan sistem komputer dan desimal

brainly.co.id/tugas/24038338

3. 3 Komponen penting dalam sistem komputer

brainly.co.id/tugas/1635395

━━━━━━━━━━━━━━━━━━━

DETAIL JAWABAN

Kelas : 10

Mapel : TIK

Materi : Bab 2 – Fungsi dan Operasi Kerja Berbagai Peralatan Teknologi Informasi dan Komunikasi

Kode Katrgorisasi : 10.11.2

Kata Kunci : sistem komputer, teknologi perangkat komputer , sistem bilangan dan format data

━━━━━━━━━━━━━━━━━━━