Hurufnya idghom mimi
Jawaban:
Idgham Mimi adalah apabila mim sukun bertemu dengan huruf mim. Cara membaca hukum bacaan Idgham Mimi adalah dengan memasukkan mim sukun ke dalam mim dan disertai dengan suara dengung. Jumlah contoh-contoh Idgham Mimi sama dengan Ikhfa Syafawi yang sedikit.
Jawaban:
Idhgom Mimi terjadi ketika ada huruf mim sukun bertemu dengan huruf mim berharokat.