Tolong dijawab ya kk
Ibu berbelanja membeli 3 kg 450 g gula 75 hg telur dan 0,85 kg terigu brp kg berat belanjaan ibu seluruhnya
Jawaban:
jawabannya 11,8 kg
Penjelasan dengan langkah-langkah:
3kg+450g +75hg +0,85kg diubah menjadi
3kg+0,45kg +7,5 kg +0,85kg sama dengan
11,8 kg