Ibu nani membeli telur 50 hag, gula pasir 300 dag,terigu 3.500 gram.Berat seluruh belanjaan ibu nani adalah… Gram
Jawab:
11500 gram.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Jika satuan berat angka berbeda nama, kita samakan sesuai dengan hasil gram. Satuan berat merupakan pengukuran satuan saling terhubung dari berat lainnya. (Kilogram, Hektogram, Gram, Desigram, Sentigram, dan Miligram). Pakai cara ini :
50 Hektogram = 50 x 100 gram = 5000 gram
300 Dag = 300 x 10 gram = 3000 gram
Maka seluruh belanjaan Ibu Nani :
5000 gram + 3000 gram + 3500 gram = 11500 gram.
Mapel : MTK
Materi : Hubungan satuan berat.