Ilmu ekonomi yang meneliti bagaimana berbagai keputusan dan perilaku kegiatan ekonomi dapat memengaruhi penawaran dan permintaan atas barang dan jasa sehingga dapat menentukan harga disebut ilmu ekonomi

Posted on

A. mikro
B. makro
C. moneter
D. perusahaan
E. pembangunan rann momnol​

Ilmu ekonomi yang meneliti bagaimana berbagai keputusan dan perilaku kegiatan ekonomi dapat memengaruhi penawaran dan permintaan atas barang dan jasa sehingga dapat menentukan harga disebut ilmu ekonomi

Jawaban:

Ilmu ekonomi yang meneliti bagaimana berbagai keputusan dan perilaku kegiatan ekonomi dapat mempengaruhi penawaran dan permintaan atas barang dan jasa sehingga dapat menentukan harga disebut ilmu EKONOMI MIKRO

Ilmu ekonomi mikro adalah ilmu yang mempelajari tentang bagian-bagian kecil dari aspek ekonomi (aspek Individual) dari seluruh kegiatan perekonomian. analisis ini meliputi analisis perilaku produsen dan konsumen secara individual di pasar. sikap dan perilaku konsumen dapat dilihat dari cara konsumen menggunakan pendapatannya sedangkan produsen dapat dilihat dari sikapnya dalam menawarkan barang, jadi inti utama dalam ekonomi mikro yaitu tentang penentuan harga, maka tidak jarang ekonomi mikro juga disebut ilmu ekonomi dalam penentuan harga.

Sasaran analisis ekonomi mikro dititik beratkan kepada bagaimana membuat pilihan untuk mewujudkan efisiensi dalam penggunaan sumber-sumber Produksi, dan mencapai kepuasan yang maksimum

Adapun tujuan dalam ekonomi mikro ini meliputi :

mewujudkan efisiensi dalam penggunaan sumber-sumber produksi

mencapai kepuasan maksimum.

Ilmu ekonomi adalah ilmu yang mempelajari tingkah laku manusia dalam memilih dan mencapai kemakmuran hidupnya, dan inti permasalahan ekonomi ini ada pada ketidak seimbangannya alat pemuas kebutuhan dengan kebutuhan manusia yang tak terbatas, sehingga manusia harus berusaha untuk mencapai kepuasan maksimal untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. ilmu ekonomi ini dibagi menjadi 2 yaitu ilmu ekonomi mikro dan ilmu ekonomi makro.

Pelajari ini : brainly.co.id/tugas/3010771

Cari juga: brainly.co.id/tugas/3134505

Kelas : VII (1 SMP)

Mata pelajaran : Ekonomi

Kategori : Potensi dan Pemanfaatan Sumber Daya Alam