Interaksi sosial yang mengarah pada konflik dan meregangkan solidaritas kelompok​

Posted on

Interaksi sosial yang mengarah pada konflik dan meregangkan solidaritas kelompok​

Jawaban:

interaksi Disosiatif, proses ini terjadi apabila seseorang atau sekelompok orang melakukan interaksi sosial yang mengarah pada konflik dan merenggangkan solidaritas kelompok

Penjelasan:

JADIKAN JAWABAN YANG TERBAIK

Interaksi sosial yang mengarah pada konflik dan meregangkan solidaritas kelompok disebut Interaksi Disosiatif.

Penjelasan

Interaksi Disosiatif terdiri atas tiga bentuk, yaitu:

  1. Kompetisi (persaingan). Kompetisi adalah suatu proses individu atau kelompok yang bersaing untuk mencari keuntungan melalui bidang-bidang kehidupan tertentu.
  2. Kontravensi. Kontravensi adalah sikap mental yang tersembunyi terhadap orang lain atau terhadap unsur-unsur kebudayaan suatu golongan tertentu.
  3. Pertentangan (konflik). Pertentangan adalah suatu proses dimana individu atau kelompok berusaha untuk memenuhi tujuannya dengan jalan menentang pihak lawan yang disertai dengan ancaman dan kekerasan.

_____________________

Kelas=7 SMP

Mapel=IPS (Ilmu pengetahuan sosial).

Materi=Interaksi sosial

_____________________

SEMOGA BERMANFAAT

#SEMANGATBELAJAR

#NOCOPAS