Irfan melakukan perhitungan volume pernapasannya. Volume udara saat sedang menghembuskan napas biasa adalah sebesar 300 mL. Jika Irfan memiliki udara tersisa dalam paru-paru sebesar 1000 mL serta volume cadangan inspirasi dan volume cadangan ekspirasi Irfan masing-masing sebesar 1200 mL, maka kapasitas vital paru-paru yang dimiliki Irfan adalah​

Posted on

Irfan melakukan perhitungan volume pernapasannya. Volume udara saat sedang menghembuskan napas biasa adalah sebesar 300 mL. Jika Irfan memiliki udara tersisa dalam paru-paru sebesar 1000 mL serta volume cadangan inspirasi dan volume cadangan ekspirasi Irfan masing-masing sebesar 1200 mL, maka kapasitas vital paru-paru yang dimiliki Irfan adalah​

Penjelasan:

Cari…

Pada soal sebesar 300 ml.

Volume Udara Residu

Merupakan Volume udara yang masih tersisa dalam paru-paru setelah melakukan Ekspirasi sekuat-kuatnya.

Pada soal sebesar 1.000 ml

Volume cadangan inspirasi

Adalah Volume udara yang masih bisa di masukkan setelah melakukan Inspirasi biasa.

Pada soal sebesar 1.200 ml

Volume cadangan Ekspirasi

Adalah Volume udara pernapasan yang masih dapat dikeluarkan setelah melakukan Ekspirasi biasa.

Pada soal sebesar 1.200 ml

Kapasitas Vital

Adalah Volume pernapasan yang dapat dimasukkan dan dikeluarkan secara maksimal.

Besarnya

Kapasitas Vital = Volume tidal + Volume cadangan Inspirasi + Volume cadangan Ekspirasi

Kapasitas Vital = 300 ml + 1.200 ml + 1.200 m;

Kapasitas vital = 2.700 ml