Isilah titik-titik pada soal-soal berikut dengan jawaban yang benar! Berdiri di tempat dengan sedikit menekuk lutut merupakan bentuk gerakan 2. Untuk menembak ke gawang, lebih tepat menendang bola dengan menggunakan 3. Menendang bola merupakan perkenaan antara kaki dengan Jenis pukulan dalam kasti yang ditujukan untuk mengecoh penjaga, yaitu Dalam permainan kasti pemukul terakhir berkesempatan memukul bola sebanyak 6. Lari jarak pendek menggunakan teknik lari …. 7. Lari jarak jauh dilakukan dengan teknik lari…. 8. Pertandingan jalan cepat menggunakan start …. 9. Permainan tradisional untuk melatih gerak dasar lompat yaitu 10. Gerakan yang utama pada gerak lari cepat adalah ….​

Posted on

Isilah titik-titik pada soal-soal berikut dengan jawaban yang benar! Berdiri di tempat dengan sedikit menekuk lutut merupakan bentuk gerakan 2. Untuk menembak ke gawang, lebih tepat menendang bola dengan menggunakan 3. Menendang bola merupakan perkenaan antara kaki dengan Jenis pukulan dalam kasti yang ditujukan untuk mengecoh penjaga, yaitu Dalam permainan kasti pemukul terakhir berkesempatan memukul bola sebanyak 6. Lari jarak pendek menggunakan teknik lari …. 7. Lari jarak jauh dilakukan dengan teknik lari…. 8. Pertandingan jalan cepat menggunakan start …. 9. Permainan tradisional untuk melatih gerak dasar lompat yaitu 10. Gerakan yang utama pada gerak lari cepat adalah ….​

Jawaban:

1.Berdiri di tempat dengan sedikit menekuk bagian lutut adalah bentuk gerakan NONLOKOMOTOR. Pengertian gerak nonlokomotor ini adalah pola gerak yang mendasar dari tubuh yang dilakukan tanpa disertai dengan adanya perpindahan tempat.

2.Tujuan dari permainan sepak bola adalah memasukkan bola ke gawang lawan dan memenangkan pertandingan. Dalam permainan sepak bola, untuk memasukkan bola ke gawang lawan lebih baik menggunakan teknik menendang bola dengan punggung kaki.

3.Menendang bola adalah perkenaan antara kaki bagian tertentu dengan bola, terdapat beberapa perkenaan bagian kaki dalam ,menendang bola, beda bagian kaki yang digunakan akan menghasilkan jenis dan fungsi yang bebeda pula, seperti: Tendangan menggunakan kaki bagian dalam. Tendangan menggunakan kaki bagian luar.

4.pukulan melambung, pukulan datar, pukulan mlintir

5.Regu Pemukul, setiap pemain berhak satu kali memukul terkecuali pemain terakhir berhak memukul sebanyak tiga kali pukulan; sesudah memukul, pemain harus meletakkan alat pemukul di dalam ruang pemukul apabila pemukul itu berada di luar pemain tersebut tidak dapat nilai terkecuali ia membetulkannya kembali.

6.-Posisi kepala dan leher rileks dan pandangan -fokus ke depan.

-Ketika berlari, tekuk siku pada posisi 90 derajat.

-Saat lengan bergerak, jaga agar posisi bahu -tetap stabil dan rileks.

-Ketika berlari, angkat lutut bagian depan serta luruskan kaki bagian belakang.

7.

1.Lakukan lari tidak terlalu cepat serta secara konstan atau terus-menerus.

2.Atur tenaga dan pernafasan agar tidak mudah lelah.

3.Tambah kecepatan saat garis finish sudah terlihat dekat, penambahan kecepatan bisa dilakukan pada jarak 500 meter hingga 1 km sebelum garis finish.

8.Teknik start dalam olahraga jalan cepat dilakukan dengan start berdiri

9.Engklek adalah permainan tradisional yang dimainkan dengan cara melompat-lompat pada beberapa kotak yang digambar di bidang datar.

10. aba² atau siap²

moga membantu follow dan like semua pertanyaan saya ya