jarak antara kota A dan kota B pada peta adalah 24 cm,jarak sebenarnya antara kedua kota tersebut 120 km tentukan: A.besar skalanya B.jarak sebenarnya antara dua kota jika jarak pada kota 30 cm C.jarak pada peta jika jarak sebenarnya antara dua kota 72 km​

Posted on

jarak antara kota A dan kota B pada peta adalah 24 cm,jarak sebenarnya antara kedua kota tersebut 120 km tentukan: A.besar skalanya B.jarak sebenarnya antara dua kota jika jarak pada kota 30 cm C.jarak pada peta jika jarak sebenarnya antara dua kota 72 km​

Perbandingan

 rm to a)~1:500.000

 rm to b)~150~km

 rm to c)~14,4~cm

_____________________________

Besar skalanya

 rm s = 24~cm : 120~km

 rm s = 24~cm : 12.000.000~cm

 rm s = 1 : 500.000

Jarak sebenarnya bila Jp = 30 cm

 rm J_{s} = 30~cm times 500.000

 rm J_{s} = 15.000.000~cm

 rm J_{s} = 150~km

Jarak pada peta jika Js = 72 km

 rm J_{p} = 72~km div 500.000

 rm J_{p} = 7.200.000~cm div 500.000

 rm J_{p} = 14,4~cm