jarak kota a ke kota b adalah 713 km sebuah motor bergerak dari kota a ke kota b dengan kecepatan rata-rata 80 km per jam dua jam kemudian sebuah mobil bergerak dari kota b ke kota a dengan kecepatan 60 km per jam setelah berapa km dari kota b bahwa mobil dan motor akan berpapasan

Posted on

jarak kota a ke kota b adalah 713 km sebuah motor bergerak dari kota a ke kota b dengan kecepatan rata-rata 80 km per jam dua jam kemudian sebuah mobil bergerak dari kota b ke kota a dengan kecepatan 60 km per jam setelah berapa km dari kota b bahwa mobil dan motor akan berpapasan

Jawaban Terkonfirmasi

Keduanya akan berpapasan pada jarak 379,8 km dari kota B

Pembahasan  

Pada soal ini dapat diselesaikan dengan konsep gerak lurus  

Jawaban:

Perhatikan gambar, maka keduanya akan berpapasan setelah jumlah total jarak tempuh keduanya 713 km

S_a+S_b=713 \40(t+2)+60t=713\100t+80=713\100t=633\t=6,33; jam\maka\S_b=60t\S_b=60*6,33\S_b=379,8; km

Materi lebih lanjut terkait dengan gerak lurus  dapat dipelajari pada link berikut ini

Pelajari lebih lanjut  

1.Materi tentang Gerak lurus brainly.co.id/tugas/8441370

2.Materi tentang GLBB brainly.co.id/tugas/19939534

3.Materi tentang Gerak lurus brainly.co.id/tugas/18808684

4.Materi tentang Gerak lurus beraturan brainly.co.id/tugas/20800280

5.Materi tentang gerak lurus  brainly.co.id/tugas/20700346

Detail jawaban  

Kelas: 10

Mapel: Fisika

Bab: Bab 3 – Gerak Lurus

Kode: 10.6.3

Kata Kunci: GLB, GLBB, grafik v-t

Gambar Jawaban