Jarak mobil p dan q 240m. P berada di belakang mobil q. Kedua mobil itu berangkat dalam waktu bersamaan dan ke arah timur. Kecepatan mobil p 150 m/s. Kecepatan mobil q 70m/s. Hitung jarak tempuh mobil q dan p untuk sampai titik papasan

Posted on

Jarak mobil p dan q 240m. P berada di belakang mobil q. Kedua mobil itu berangkat dalam waktu bersamaan dan ke arah timur. Kecepatan mobil p 150 m/s. Kecepatan mobil q 70m/s. Hitung jarak tempuh mobil q dan p untuk sampai titik papasan

Jawaban Terkonfirmasi

T=s /v=240 / (150-70)=240/80=3 s
jarak tempuh mobil p=150.3=450 m
jarak tempuh mobil q=70.3=210 m

GERAK LURUS
menentukan jarak tempuh saat bertemu

DIKETAHUI
jarak PQ = S_PQ = 240 m
kecepatan P = vP = 150 m/s
kecepatan Q = vQ = 70 m/s

JAWABAN
agar P dan Q bertemu, maka
t_PR = t_QR
S_PR/ vP = S_QR / vQ
(S_QR + 240) / 150 = S_QR / 70
15 S_QR = 7 S_QR + 1.680
8 S_QR = 1.680
S_QR = 210

maka agar berpapasan,
jarak tempuh Q = S_QR = 210 meter ✔️
jarak tempuh P = S_PR = (210 + 240) meter = 450 m ✔️

Semoga jelas dan membantu

Gambar Jawaban