Jawablah pertanyaan berikut dan berikan caranya

Posted on

Jawablah pertanyaan berikut dan berikan caranya

Jawablah pertanyaan berikut dan berikan caranya

Jawaban Terkonfirmasi

Trafo dibagi 2 yaitu trafo step up dan step down. Ciri trafo step up yaitu nilai Vs > Vp. Ciri lain yaitu Ns > Np , Is < Ip. Ciri trafo step down yaitu nilai Vs < Vp. Ciri lain yaitu Ns < Np dan Is > Ip.

Pembahasan

Berdasarkan soal diatas diketahui bahwa :

  • perbandingan jumlah lilitan primer dan lilitan sekunder transformator 2 : 5, tegangan sekunder 120 volt -> Np = 2, Ns = 5, Vs =5000 volt

Adapun yang ditanyakan pada soal adalah menentukan tegangan primer (Np).

Untuk menyelesaikan soal diatas kita gunakan rumus sebagai berikut:

Np/Ns = Vp/Vs atau Vp/Vs = Is/Ip  

keterangan:

Np : jumlah lilitan primer

Ns : jumlah lilitan sekunder

Vp : tegangan pada kumparan primer (satuan volt)

Vs : tegangan pada kumparan sekunder (satuan volt)

Is : Kuat arus pada kumparan primer (satuan Ampere)

Ip : Kuat arus pada kumparan sekunder (satuan Ampere)

Nah, setelah diketahui rumusnya maka untuk mencari tegangan pada kumparan sekunder dengan menggunakan cara sebagai berikut:

Np/Ns = Vp/Vs

Np x Vs = Ns x Vp

Vp = Np x Vs/Ns

Vp  = 2 x 120/5

Ns = 240/5

Ns = 48 volt

Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa besarnya tegangan pada kumparan sekunder adalah 48 volt.

Pelajari lebih lanjut

1. tegangan pada kumparan sekunder : brainly.co.id/tugas/14141337

2. tegangan pada kumparan sekunder : brainly.co.id/tugas/14152396

3. tegangan pada kumparan primer : brainly.co.id/tugas/14172445

Detil jawaban

Kelas: 9

Mapel: Fisik

Bab: Kemagnetan

Kode: 9.6.5

Kata kunci: transformator, arus primer, arus sekunder, jumlah lilitan primer dan sekunder