Jelaskan 6 cara perkembang biakan vegetatif alami dengan comtohnya
Jawaban:
Akar Tinggal : jahe, kunyit, kencur, dan lengkuas.
Umbi Lapis : Bawang Merah, Bawang Bombai, Bawang Putih.
Umbi Batang : talas, kentang.
Umbi Akar : ketela pohon atau singkong, wortel, uwi, ubi jalar.
Geragih atau Stolon : stroberi , rumput grinting Cynodon dactylon, teki, pegagan, dan eceng gondok .
Tunas : bambu, tebu, dan pohon pisang.
Tunas Adventif : Cocor Bebek , Lidah Buaya , Cemara .
# semoga membantu #
Jawaban:
spora
tunas
vegetatif dengan umbi:
umbi batang
umbi lapis
umbi akar
geragih