Jelaskan apa saja tahapan2 yg terdapat dalam penyajian seni pertunjukan randai kuantan
Jawaban:
Randai merupakan salah satu permainan traidsonal asal Minangkabau Randai dimainkan oleh pemeran utama, pemeran utama bisa terdiri dari satu orang, dua orang, tiga orang atau lebih tergantung dari cerita yang diperankan, dan dalam membawakan atau memerankannya pemeran utama dilingkari oleh anggota-anggota lain yang bertujuan untuk menyemarakkan berlangsungnya kegiatan tersebut. Randai mengadopsi penokohan dan dialog dalam sandiwara-sandiwara, seperti kelompok Dardanela. Semua gerakan Randai dituntun oleh aba-aba satu orang di antaranya yang disebut dengan janang. Randai menggabungkan seni, musik, tari, drama dan silat menjadi satu.
semoga membantu ❤