Jelaskan apa yang dimaksud dengan BPUPKI serta perannya dalam kemerdekaan Indonesia
Jawaban:
Badan Penyelidik Usaha-usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia (BPUPKI) adalah sebuah organisasi yang dibentuk oleh pemerintah Jepang sebagai upaya untuk memerdekakan Indonesia, dengan diadakannya 2 sidang