Jelaskan asal mula berdirinya Kerajaan Singasari!
Jawaban Terkonfirmasi
Asal mula Kerajaan Singasari adalah Ken Arok.
Ken Arok adalah anak petani di desa Pangkur, Malang. Melalui Lohgawe, Ken Arok diabdikan kepada bupati Tumapel. Lama-kelamaan, Ken Arok ingin memperistri istri dari bupati Tumapel. Caranya adalah dengan membunuh bupati Tumapel, Tunggul Ametung. Setelah itu, Ken Arok menjadi penguasa di Tumapel dan memperisti Ken Dedes yang sedang hamil 3 bulan.
Tahun 1222 M, Ken Arok menyerang ke Kediri, didukung para pendeta. Setelah itu, Kerajaan Kediri dapat ditaklukan dan kemudian disatukan dengan Tumapel, lalu lahir Kerajaan Singasari.