jelaskan bahwa pemilu 1 thn 1955 di samping untuk memilih anggota DPR juga untuk memilih anggota konstituante ?

Posted on

jelaskan bahwa pemilu 1 thn 1955 di samping untuk memilih anggota DPR juga untuk memilih anggota konstituante ?

Pemilu tahu 1955 bertujuan untuk memilih anggota-anggota DPR dan konstituante. jumlah kursi DPR yang diperebutkan sebanyak 260, sedangkan kursi konstituante berjumlah 520 ditambah 14 wakil golongAN MINORITAS YANG DIANGKAT PEMERINTAH. PEMILU 1955 DIBAGI MENJADI 2 tahap. tahap pertama adalah pemilu untuk memilih anggota DPR. tahap ini diselenggarakan pada tanggal 29 september 1955 dan diikuti oleh 29 partai politik dan individu. tahap kedua adalah pemilu untuk memilih anggota badan konstituante. tugas badan konstituante adalah merumuskan uu baru. pemilihan anggota badan konstituante diselenggarakan pada tanggal 15 desember 1955