Jelaskan beberapa karakteristik pendidikan !

Posted on

Jelaskan beberapa karakteristik pendidikan !

Jawaban:

karakteristik pendidikan adalah sebagai berikut:

1. Ilmu pendidikan bersifat otonom.

2. Ilmu pendidikan menerapkan konsep atau teori yang dikembangkan dalam ilmu lain

3. Ilmu pendidikan lebih tepat digolongkan ke dalam rumpun-rumpun ilmu-ilmu perilaku, ilmu-ilmu sosial, dan ilmu-ilmu budaya yang bersifat deskriptif dan replektif.

4. Obyek studi ilmu pendidikan ialah berbagai aspek interaksi sosial budaya antara peserta didik dengan pendidik dalam rangka mencapai tujuan pendidikan.

Terdapat lima komponen inti ilmu pendidikan yang membentuk batang tubuh ilmu pendidikan, yaitu:

a. Kurikulum,

b. Belajar,

c. Mendidik/ mengajar,

d. Lingkungan pendidikan,

e. Penilaian,

Bidang-bidang spesialisasi dari batang tubuh ilmu pendidikan dapat dikembangkan berdasarkan:

1) Komponen inti, yaitu kurikulum, belajar, mengajar, bimbingan, pengelolaan pendidikan, dan penilaian.

2) Lingkungan, yaitu pendidikan sekolah dan pendidikan luar sekolah.

3) Jenjang dan jenis, antara lain: pendidikan dasar, menengah, tinggi, pendidikan guru dan kejuruan.

4) Bidang studi, antara lain: IPS, MIPA, seni dan bahasa.

5) Kategori peserta didik.

6) Tenaga kependidikan antara lain: tenaga struktural, tenaga fungsional dan tenaga teknis.

Penjelasan:

semoga membantu ya:)

Jawaban:

Nilai-nilai karakter yang bisa digali dalam pembelajaran seperti Religius, jujur, kerja keras, disiplin, rasa tanggung jawab, cinta tanah air, peduli terhadap lingkungan sekitar, jiwa sosial yang kuat.