Jelaskan cara melakukan gerakan langkah biasa dalam senam ritmik
Gerakan langkah biasa atau looppas
Cara melakukannya yaitu :
1. Sikap awal berdiri tegak, kedua tangan di
pinggang
2. Hitungan 1 : langkahkan kaki kanan dari
tumit, telapak kaki, lalu ujung jari kaki
3. Hitungan 2 : langkahkan kaki kiri dari tumit,
telapak, lalu ujung jari kaki
Semoga kamu bisa melakukannya ✌️✌️✌️
Disebut marching
caranya:
seperti jalan di tempat