Jelaskan cara melakukan langkah kaki dalam lari sprint!

Posted on

Jelaskan cara melakukan langkah kaki dalam lari sprint!

1)   Mengambil sikap start jongkok di belakang garis start. Pandangan lurus ke depan.

2)   Mendengarkan aba-aba, ”Siap” kemudian ”Ya”.

3)   Berlari secepatnya. Pandangan lurus ke depan.

4)   Lengan berayun seirama gerak kaki, dari depan ke belakang.

Start jongkok, posisi siap, setalah ada aba aba langsung ambil sprint/ lari cepat dgn pandangan ke depan