Jelaskan cara melakukan pembelajaran 4: merebahkan badan dari sikap berdiri
Jawaban Terkonfirmasi
Kelas: 10
Mapel: Penjaskes
Kategori: Keterampilan Olahraga Perorangan
Kata Kunci: lari jarak pendek
Kode: 10.22.2
pembelajaran 4: merebahkan badan dari sikap berdiri adalah salah satu pembelajaran yang ada dalam aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi keterampilan gerak pada lari jarak pendek. Hal ini bisa dilakukan dengan cara:
1 . Berdiri menghadap arah gerakan dan kedua kaki dibuka selebar bahu.
2. saat aba-aba "hop", rebahkan badan ke depan bersamaan kedua lengan diayunkan ke depan dan salah satu kaki dilangahkan ke depan.
soal-soal lain untuk belajar materi penjas keterampilan olahraga perorangan: