Jelaskan cara membuat patung dari plastisin menurut kreasimu!

Posted on

Jelaskan cara membuat patung dari plastisin menurut kreasimu!

Jawaban Terkonfirmasi
  • Cara membuat patung dari plastisin :
  1. Menyiapkan beberapa potong plastisin dengan berbagai warna
  2. Melunakkan plastisin menggunakan tangan agar mudah dibentuk
  3. Membentuk plastisin menjadi bentuk kepala, mata, tangan dan kaki
  4. Merangkai semua bagian tubuh yaitu yang pertama rangkai kepala dan badan dengan cara memijat-mijatnya serta badan, kaki dan tangan

Penjelasan:

  • Beberapa cara untuk menjaga plastisin agar tetap awet yaitu :
  1. Menyimpan plastisin di tempat yang kedap udara agar tetap mudah dibentuk
  2. Menyimpan plastisin di tempat yang kering agar tetap nyaman untuk mainan.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang pengertian plastisin : brainly.co.id/tugas/3172304

Detil Jawaban

Kelas : III (SD)

Mapel : Seni Budaya

Bab : Karya seni rupa

Kode : 3.19.1

Kata kunci : Plastisin

Gambar Jawaban