Jelaskan dampak positif dan negatif dari letak geografis ASEAN!

Posted on

Jelaskan dampak positif dan negatif dari letak geografis ASEAN!

Dampak positif:

  1. Negara ASEAN menjadi jalur perdagangan Internasional.
  2. Negara ASEAN memiliki banyak wilayah laut sehingga menjadi negara yang kaya akan SDA perikanan.
  3. Negara ASEAN menjadi kaya akan flora dan fauna.

Dampak negatif:

  1. Menjadi daerah yang rawan akan bencana seperti tsunami, gempa bumi dsb.
  2. Menjadi daerah yang rawan akan pengaruh budaya negatif.
  3. Menjadi daerah rawan akan penyusup, baik itu penyusup atau pencurian ikan, benda ilegal, serta narkoba.

______________>♡<______________

Pembahasan:

Association of Southeast Asian Nations atau yang dikenal dengan ASEAN merupakan perhimpunan atau organisasi yang berisikan negara negara yang berasal dari kawasan Asia Tenggara. Organisasi ini merupakan kerjasama antar negara yang letaknya di asia tenggara.

Berikut letak geografis ASEAN:

  1. Sebelah barat berbatasan dengan samudra Hindia
  2. Sebelah timur berbatasan dengan Samudra Pasifik
  3. Sebelah utara berbatasan dengan daratan Cina dan India.
  4. Sebelah selatan berbatasan dengan samudra Hindia dan Samudra Australia.

Dengan adanya letak geografis ASEAN tersebut maka ia menimbulkan dampak negatif serta dampak positif contohnya nya ialah letak geografis tersebut menimbulkan banyak gunung yang indah sehingga bisa menjadi objek wisata, tetapi gunung tersebut bisa meletus kapan saja.

______________>♡<______________

Kesimpulan:

Dengan adanya letak geografis ASEAN, maka negara yang ada di ASEAN  mendapatkan dampak positif karena itu tetapi juga dapat menimbulkan dampak negatif dari letak geografis tersebut seperti yang saya katakan di jawaban serta pembahasan.

______________>♡<______________

Pelajari lebih lanjut:

______________>♡<______________

Detail jawaban:

  • Kelas: 9
  • Mata pelajaran: IPS – Ilmu Pengetahuan Sosial
  • Bab: 9
  • Materi: Asia Tenggara
  • Kode kategorisasi: 9.10.9

Kata kunci: Letak geografis, ASEAN

#SolusiBrainly