Jelaskan definisi dari serealia

Posted on

Jelaskan definisi dari serealia

Serealia adalah tanaman rumput rumputan yang bijinya digunakan untuk makanan manusia seperti padi dan gandum.

Serealia adalah sereal atau biji bijian. sekelompok tanaman yang di tanam untuk di panen biji atau bulirnya sebagai sumber karbohidrat/pati.

Definisi adalah suatu batasan atau arti, bisa juga dimaknai kata, frasa, atau kalimat yang mengungkapkan makna, keterangan, atau ciri utama dari orang, benda, proses, atau aktivitas.