Jelaskan dimaksud warga negara
Warga negara adalah orang yang telah tinggal menetap di suatu negara dan telah diakui sebagai anggota resmi dari negara tersebut.
Pembahasan
Kata adalah unit kecil dari sastra yang mampu berdiri sendiri dan memiliki satu pengertian serta terbentuk dari beberapa huruf. Gabungan dari beberapa kata dapat membentuk suatu kalimat sehingga kalimat bisa diartikan sebagai gabungan dari beberapa kata yang dapat menunjukkan makna atau arti lengkap. Makna suatu kata merupakan maksud yang terkandung dalam suatu kata tersebut.
Mencari arti suatu kata
Untuk mempermudah dalam mencari arti suatu kata dalam kamus misalnya kamus besar bahasa Indonesia bisa dilakukan dengan langkah-langkah seperti di bawah ini.
- Perhatikan kata yang ingin kamu cari arti atau maknanya. Dengan memerhatikan kata yang ingin dicari maknanya, kita dapat lebih cepat menemukan arti yang tepat tanpa salah melihat arti kata lain.
- Perhatikan huruf pertama kata yang ingin kamu cari maknanya. Melihat huruf depan dapat mempermudah dalam menemukan arti kata. Kemudian cari dalam kamus sesuai abjad dengan teknik scanning (membaca cepat) secara vertikal kebawah sampai menemukan kata yang dicari.
- Bacalah secara horizontal lurus dengan kata yang kamu cari. Membaca secara horizontal dari kiri ke kanan deretan uraian maka kita akan menemukan arti dari kata yang dicari.
- Setelah mencari di dalam kamus besar bahasa Indonesia maka kita akan menemukan pengertian dari kata yang kita cari. Biasanya setiap kamus mengartikan dengan kalimat yang berbeda tetapi inti dari yang dimaksudkan adalah sama
Arti kata warga negara
Warga negara adalah orang yang telah tinggal menetap di suatu negara dan telah diakui sebagai anggota resmi dari negara tersebut. Sebutan untuk warga negara Indonesia adalah WNI, sedangkan sebutan untuk warga negara asing (luar negri) adalah WNA. Warga negara memiliki peranan dan tugas antara lain :
- Mengangkat hukum pemerintah yang berdaulat dan sah.
- Membela negara sesuai dengan kemampuan yang dimilikinya.
- Menghargai dan menghormati hak-hak yang dimiliki oleh orang lain terutama hak asasi manusia.
- Mempertahankan persatuan dan kesatuan negara.
- Mengikuti kegiatan pembangunan nasional untuk negara.
- Mematuhi segala peraturan dan hukum yang berlaku dalam negara.
Pelajari lebih lanjut
- Apa itu kosakata, contoh 5 kosakata I brainly.co.id/tugas/424989
- Membuat kalimat dari kosakata I brainly.co.id/tugas/17513483
- Menentukan Makna Kata/Kalimat Pada Teks I brainly.co.id/tugas/10478728
Detail jawaban
Kelas : 8
Mapel : Bahasa Indonesia
Materi : Bab 1 – Sastra
Kode kategorisasi : 8.1.1
Kata kunci : Pengertian warga negara.