Jelaskan hubungan mutualisme antara jamur dan lumut kerak​

Posted on

Jelaskan hubungan mutualisme antara jamur dan lumut kerak​

Jawaban:

Jamur dapat bersimbiosis dengan makhluk hidup dan salah satunya adalah dengan alga dan disebut dengan simbisosis lumut kerak dari segi keadaan ini termasuk simbiosis mutualisme.

Hal ini karena:

Dari simbiosis ini

⇒Jamur : Memperoleh makanan dari fotosintesis alga karena alga bersifat autotrof (menghasilkan makanan sendiri).

⇒lumut kerang : dilindungi oleh jamur karena bersifat heterotrof  (konsumen dan dekomposer) sehingga bisa menyediakan air,mineral dan melakukan pertukaran gas.

Penjelasan:

semoga bermanfaat :)