Jelaskan hubungan perkembangan iptek dengan globalisasi
Jawaban:
Perkembangan IPTEK mendorong terjadinya globalisasi. Tanpa perkembangan IPTEK, globalisasi tidak akan terjadi secepat ini. Bisa dibilang, perkembangan IPTEK adalah salah satu faktor utama terjadinya globalisasi. Perkembangan IPTEK sangat menentukan arah dan kecepatan globalisasi
Jawaban:
Hubungan nya adalah iptek mencangkup seluruh ilmu dan teknologi yang bisa membuat perubahan sosial yang dapat mendunia