Jelaskan kandungan surat Al-Alaq ayat 1:
Isi Kandungan Surat Al-Alaq:
1) Perintah membaca Al Quran;
2) Manusia dijadikan dari segumpal darah;
3) Allah menjadikan kalam sebagai alat mengembangkan pengetahuan;
4) Manusia bertindak melampaui batas karena merasa dirinya serba cukup;
5) Ancaman Allah terhadap orang-orang kafir yang menghalang-halangi kaum muslimin melaksanakan perintah-Nya.