Jelaskan kedua cara perkembangbiakan vegetatif dan generatif.

Posted on

Jelaskan kedua cara perkembangbiakan vegetatif dan generatif.

Penjelasan:

Pembiakan generatif adalah perkembangbiakan tumbuhan secara kawin atau pembuahan. Proses perkembangbiakan generatif ini membutuhkan alat kelamin jantan dan alat kelamin betina.

Perkembangbiakan vegetatif adalah perkembangbiakan secara tidak kawin (tanpa perkawinan). Perkembangbiakan vegetatif ini ada yang alami dan buatan.

Jawaban:

perkembangbiakan secara vegetatif adalah perkembangbiakan secara tidak kawin , dan terbagi menjadi dua yaitu

vegetatif alami dan vegetatif buatan

kalo perkembangbiakan secara generatif adalah perkembangbiakan yang secara kawin