Jelaskan mengapa besar kecilnya dawai pada alat musik tradisional chordophone mempengaruhi bunyi yang dihasilkan!

Posted on

Jelaskan mengapa besar kecilnya dawai pada alat musik tradisional chordophone mempengaruhi bunyi yang dihasilkan!

Jawaban:

Sangat Mempengaruhi

Penjelasan:

Semakin besar dawai yang digunakan akan membuat Frekuensi yang dihasilkan semakin Kecil, sehingga suaranya lebih Bass (Rendah). Sedangkan sebaliknya, apabila dawai yang digunakan Kecil, maka frekuensinya akan lebih besar dan menyebabkan suara yang di dengarkan lebih treble (tinggi).

CMIIW YAA :")